Rutin Berjalan Kaki Bisa Cegah Strok

Diposting oleh Unknown on Minggu, 13 Januari 2013

Aktivitas sederhana seperti jalan kaki yang di lakukan tiga jam seminggu.bagi wanita bisa untuk mencegah serangan strok.

Melakukan aktivitas jalan kaki memang banyak manfaatnya,selain menyehatkan tubuh,menyehatkan jantug,dan melancarkan peredaran udara dan darah,ia juga dapat membantu mencegah serangan penyakit kronis seperti strok dalam kalangan usia muda.

Dalam satu penelitian mengenai gejala strok di Amerika,baru-baru ini menunjukkan bahwa usia muda lebih tinngi resikonya untuk terserang strok.

Antara tahun 1993 dan 2005,jumlah pengidap strok yang di laporkan usia muda meningkat dua kali ganda dari pada orang yang berusia 50 tahun.

Dari semua penelitian di sarankan untuk semua wanita,cara tepat untuk mencegah serangan stork,di sarankan untuk berjalan kaki sekurang-kurangnya 3.5 jam seminggu.

{ 0 komentar... read them below or add one }

Posting Komentar

 
Sitemap | Disclaimer | Privacy Policy | Contact Us
Copyright © 2013. Gablenk - All Rights Reserved
In Collaboration With Cerita Dewasa | TV Dewasa
Modified by Babux Sandjaja | Powered by Blogger