Cara Memilih Tempat Tidur Yang Tepat

Diposting oleh Unknown on Sabtu, 18 Mei 2013


Tempat tidur merupakan furnitur yang paling penting dalam rumah. Sebab, penghuni rumah ingin beristirahat dalam keadaan yang nyaman jika tempat tidur dalam kondisi serta ukuran yang tepat.

Dilihat dari hasil surve, Minggu (19/5/2013) berikut cara memilih tempat tidur yang tepat.Misalnya dari segi ukuran,model serta lainnya.

Ada banyak jenis dan ukuran tempat tidur.Ukuran twin,single,double bahkan king size.Pilihlah berdasarkan fungsinya;

Ukuran single bed misalnya yang memiliki ukuran 39 x 75 inci atau standar yang dijual di Indonesia yaitu 100 x 200 cm. Kasur ini biasanya digunakan untuk kamar anak-anak.

Selanjutnya,super single bed dengan ukuran 39 x 80 inci atau 120 x 200 cm.Kasur ini memungkinkan pemakainya leluasa bergerak.Baik itu dipakai secara terpisah,atau digabungkan,menjadi ukuran king size.Kasur ini sesuai digunakan pada kamar remaja.

Sementara itu,untuk ranjang berukuran queen size yang berukuran 54 x 75 atau 160 x 200 cm.Ukuran ini cocok digunakan untuk orang yang ingin ruang gerak lebih banyak.Namun,ukuran ini bisa juga digunakan untuk dua orang meskipun agak kurang leluasa.

Selanjutnya,untuk tempat tidur ukuran terbesar yaitu king size,memiliki ukuran standar 60 x 80 inci di Amerika atau 180 x 200 cm.Ukuran ini cocok digunakan untuk Anda yang berpasangan.

{ 0 komentar... read them below or add one }

Posting Komentar

 
Sitemap | Disclaimer | Privacy Policy | Contact Us
Copyright © 2013. Gablenk - All Rights Reserved
In Collaboration With Cerita Dewasa | TV Dewasa
Modified by Babux Sandjaja | Powered by Blogger